“Emergent Systems” dan Kejombloan

Lagi asik baca buku “The Social Animal” karya David Brooks. Ini buku tentang human behaviors, yang dikemas menarik karena mengambil format “semi-fiksi”. Melalui perjalanan hidup tokoh fiktif “Harold” dan “Erica”, penulisnya merangkai berbagai hasil studi psikologi, neuroscience, social sciences untuk menjelaskan bagaimana manusia terbentuk oleh hubungan sosialnya. Di buku ini gw ketemu konsep “Emergent System”. Sederhananya, emergent system adalah ketika […]